Jadwal Timnas Voli Putri Indonesia di AVC Challenge Cup 2024

- 22 Mei 2024, 18:38 WIB
Para pemain tim nasional voli putri Indonesia berselebrasi usai catatkan poin saat menghadapi Vietnam pada SEA V League 2023 putaran pertama yang berlangsung di inh Phuc Gymnasium, Hanoi, Vietnam, Sabtu (05/08/2023).
Para pemain tim nasional voli putri Indonesia berselebrasi usai catatkan poin saat menghadapi Vietnam pada SEA V League 2023 putaran pertama yang berlangsung di inh Phuc Gymnasium, Hanoi, Vietnam, Sabtu (05/08/2023). /antaranews.com/

HaiBandung - Timnas Voli Putri Indonesia akan memulai langkah pertarungan di AVC Challenge Cup for Women 2024 di Rizal Memorial Coliseum, Manila, Filipina, 22-29 Mei 2024.

Pada AVC Challenge Cup for Women 2024, Timnas Voli Putri Indonesia turun dengan bermaterikan tim pelapis untuk proses regenerasi jangka panjang.

Timnas Voli Putri Indonesia yang diterjunkan di AVC Challenge Cup for Women 2024 sebagai salah satu persiapan untuk SEA Games Thailand 2025.

Baca Juga: Polda Jabar Tangkap Satu Tersangka Kasus Pembunuhan Vina Nyamar Jadi Kuli Bangunan di Bandung

AVC Challenge Cup 2024 diselenggarakan Konfederasi Voli Asia (AVC). Pemenang AVC Challenge Cup 2024 di Manila berhak mengikuti kualifikasi FIVB Volleyball Women's Challenger Cup 2024.

Saat ini tim asuhan Pedro Lilipaly tersebut berada di Pul B bersama Hongkong, Singapura, Kazakhstan, dan Vietnam.

Timnas Voli Putri Indonesia akan menjalani pertandingan perdana berhadapan dengan Hongkong pada Kamis 23 Mei 2024.

Baca Juga: China Dukung ICC Minta Surat Penangkapan PM Israel dan Pemimpin Hamas

Jadwal Timnas Voli Putri Indonesia di AVC Challenge Cup for Women 2024:

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah