Turunkan Resiko Penyakit Jantung dengan Olahraga, Tinggal Pilih Ada Lima Gerakan Tubuh

- 22 Juni 2024, 20:19 WIB
Ilustrasi olahraga jalan cepat dapat meningkatkan kesehatan jantung.
Ilustrasi olahraga jalan cepat dapat meningkatkan kesehatan jantung. /pmjnews/

HaiBandung - Olahraga dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan, seperti menjaga berat badan. Bahkan, bila olahraganya dilakukan secara teratur dapat menurunkan risiko penyakit jantung.

Namun, ternyata tidak semua jenis olahraga memberikan manfaat yang sama terhadap kesehatan, terutama dapat mencegah penyakit jantung.

Untuk itu, berolahraga secara teratur sangat penting. Paling tidak ada lima olahraga yang terbaik untuk menjaga kesehatan terutama penyakit jantung.

Baca Juga: Makan Obat Pilek Atau Asma Saat Minum Kopi? Berikut Ini Dampaknya

Seperti diilansir laman Telegraph, ada lima olahraga terbaik yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan jantung.

Kelima jenis olahraga terbaik yang menurunkan risiko penyakit jantung meliputi:

1. Berjalan Cepat

Berjalan kaki adalah latihan yang mudah dilakukan, tetapi untuk benar-benar bermanfaat bagi jantung, Anda perlu melakukannya dengan cepat atau di medan yang bervariasi.

Baca Juga: Bosan Berkuah Santan, Bisa Coba Resep Sambal Paru Ala Chef Devina Hermawan, dari Jeroan Sapi

Berjalan cepat tujuannya mencapai sekitar 65-70 persen dari detak jantung maksimal Anda selama setidaknya 40 menit, tiga kali seminggu. Berjalan cepat ini akan membantu meningkatkan kapasitas paru-paru dan kekuatan jantung.

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah