Takaran Wajar Makan Daging Berapa Gram? Simak Penjelasan Guru Besar Pangan dan Gizi IPB

- 20 Juni 2024, 17:02 WIB
Ilustrasi takaran wajar makan daging
Ilustrasi takaran wajar makan daging /antaranews.com/

Ali Khomsan juga mengingatkan masyarakat agar tidak terlalu banyak memakan daging yang berlemak untuk menghindari kolesterol.

Baca Juga: Tukang Ngopi Wajib Tahu, Inilah 3 Dampak Jika Kopi Dicampur Madu

“Daging yang berlemak jangan terlalu banyak dimakan karena kandungan lemak jenuh dan kolesterol yang umumnya lebih tinggi,” kata dia.

Ali Khomsan menyatakan, konsumsi daging dalam sehari saat Idul Adha, memang tidak lantas menyebabkan darah tinggi atau kolesterol tiba-tiba naik. Oleh karena batasan aman konsumsi daging harus benar-benar dipatuhi.***

Halaman:

Editor: Lana Filana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah