Tips dari dr. Zaidul Akbar, 2 Cara Membersihkan 'Sampah' dalam Tubuh

- 13 Mei 2023, 18:00 WIB
Ilustrasi water fasting.
Ilustrasi water fasting. /pexels.com/

HaiBandung - Di media sosial, dr. Zaidul Akbar menerangkan tentang pentingnya membersihkan "sampah" dalam tubuh kita.

Untuk membersihkan sampah dalam tubuh, Allah telah menciptakan fitur-fiturnya. 

Salah satu fitur, kata dr. Zaidul Akbar, adalah fitur self cleaning atau self cleansing, yang disematkan pada tingkat sel dalam bentuk autofagi atau apoptosis.

Menurut dr. Zaidul Akbar, jika diaktifasi fitur-fitur ini akan membersihkan dan menormalkan tubuh kita.

Baca Juga: Terbukti Ampuh, 9 Strategi Kampanye Ridwan Kamil dalam Pilgub Jabar 2018 Jadi Penelitian DPR RI

Untuk mengaktifkan fitur-fitur itu, dr. Zaidul Akbar memberikan dua cara: 

1. Puasa

"Ya puasa secara umum atau ya puasa sunnah yang diajarkan baginda Rasulullah, Senin Kamis, tiga hari sebulan, puasa daud, dan lainnya," kata dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Rakhmat Margajaya

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x