Kombes Pol Budi Sartono Tak akan Memberi Tempat bagi Geng Motor dan Pelaku Kriminal di Kota Bandung

- 6 April 2023, 13:47 WIB
Ilustrasi geng motor.
Ilustrasi geng motor. /pexels.com/

HaiBandung - Masyarakat Kota Bandung membutuhkan kenyamanan. Karena itu, mereka menolak adanya geng motor.

Seperti diketahui, kehadiran geng motor selalu meresahkan masyarakat, termasuk masyarakat Kota Bandung.

Karena itu, masyarakat Kota Bandung menolak kehadiran geng motor.

Baca Juga: Kombes Pol Budi Sartono Jadi Kapolrestabes, Wali Kota Bandung: Butuh Kolaborasi dan Komunikasi

Kabar baiknya, Kombes Pol Budi Sartono yang telah resmi menjadi Kapolrestabes berkomitmen mengawal keamanan dan ketertiban Kota Bandung, khususnya dalam penindakan terhadap geng motor.

Hal tersebut terungkap pada saat acara pisah sambut Kapolrestabes Bandung di Hotel El Royale Jalan Merdeka, Rabu malam, 5 April 2023.

Seperti diketahui, berdasarkan Surat Telegram Nomor: ST/713/KEP/2023 tanggal 27/3/2023, tongkat kepemimpinan Kapolrestabes kini dipegang Kombes Pol Budi Sartono.

Baca Juga: Siapkan Kontingen SEA Games Kamboja, Ini Target Dito Ariotedjo di Kamboja

Halaman:

Editor: Rakhmat Margajaya

Sumber: bandung.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x