Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo Pasangan Ideal di Pilpres 2024, Versi Relawan Projo

- 26 Mei 2023, 15:57 WIB
Ketua Umum relawan Pro Jokowi (Projo) Budi Arie Setiadi di Kantor DPP Projo, Pancoran, Jakarta Selatan, Kamis (25/5/2023).
Ketua Umum relawan Pro Jokowi (Projo) Budi Arie Setiadi di Kantor DPP Projo, Pancoran, Jakarta Selatan, Kamis (25/5/2023). /

Baca Juga: Ridwan Kamil Bakal Maju Lagi di Pemilihan Gubernur, Belum Jelas di Jabar atau DKI Jakarta

"Usaha persatuan itu tetap ada, kalau kenyataannya agak sulit, ya sudah, gitu. Karena kita juga melihat kemungkinan berpisah juga ada. Kemungkinan bersatu juga ada," katanya.

Di awal, dia menyebut bahwa dinamika Pilpres 2024 sejauh ini mengerucut pada nama Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo,.

Hal ini sebagaimana hasil dari musyawarah rakyat (musra) maupun hasil survei.

"Kita juga tidak memungkiri fakta hari ini yang potensial ya antara Prabowo dan Ganjar, baik bertanding maupun bersanding," ujarnya.

Baca Juga: Daftar Tarif Baru Tol Cipularang dan Padaleunyi, Segera Diberlakukan

Sebelumnya, Budi menyebut Projo akan mendiskusikan 10 simulasi pasangan bakal capres dan cawapres saat konsolidasi organisasi.

Hal ini untuk menindaklanjuti hasil musra guna menentukan arah dukungan politik pada Pilpres 2024.

"Ini adalah 10 simulasi capres/cawapres yang akan kami tawarkan kepada teman-teman daerah untuk diskusikan dan diputuskan bersama, mana yang paling pas untuk bangsa ini," katanya.

Sepuluh bakal pasangan capres dan cawapres presiden yang disimulasikan Projo adalah:

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara

Sumber: antaranews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x