Kabar Gembira, Pemerintah Januari 2024 akan Cairkan Bansos Rp 3.000.000, Melalui PT Pos Indonesia

- 21 Desember 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi uang bansos.
Ilustrasi uang bansos. /Unsplash/Mufid Majnun

Bansos ini disalurkan melalui PT Pos Indonesia dan memiliki beberapa kategori penerima dengan nominal berbeda-beda, seperti Rp 3.000.000 per tahun untuk ibu hamil dan anak balita, Rp 2.400.000 per tahun untuk lanjut usia dan penyandang disabilitas, serta bantuan anak-anak yang sedang menempuh pendidikan SD, SMP, dan SMA.

Selanjutnya ada bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tetap disalurkan pada tahun 2024.

Baca Juga: Ini Risiko Pelajari Ilmu Gaib tanpa Guru Spiritual, Tidak Lepas dari Proses Ritual

Pemerintah pada tahun 2023 menyalurkan bantuan Rp 200.000 setiap bulan atau Rp.2.400.000 setiap tahunnya.

Adapun sasaran penerima BPNT pada tahun 2024 direncanakan mencapai 18,8 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Beras

Ada juga bantuan Cadangan Bantuan Pangan (CBP) berupa beras 10 kg per bulan juga akan tetap disalurkan pada tahun 2024.

Baca Juga: Tuyul Mencuri Uang Recehan dengan Jumlah Sedikit, Biasanya Berkeliaran di Pasar

Penyaluran bansos ini masih berlangsung pada Desember 2023, dan target penerima CBP di tahun 2024 mencapai 21,35 juta KPM.***

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah