Penemuan Bayi Perempuan Hebohkan Warga Cibatu Garut, Kini Bayi Dirawat di Puskesmas

- 17 Maret 2024, 15:19 WIB
Bayi perempuan yang baru lahir ditemukan warga Kampung Citambal, Desa Padasuka, Kecamatan Cibatu, Kabupaten Garut, Sabtu 16 Maret 2024
Bayi perempuan yang baru lahir ditemukan warga Kampung Citambal, Desa Padasuka, Kecamatan Cibatu, Kabupaten Garut, Sabtu 16 Maret 2024 /tangkap layar video /

Baca Juga: Daftar Besaran Zakat Fitrah 1445 H/ 2024 Kota/Kabupaten di Jawa Barat

Ketika sumber suara diperiksa, keduanya kaget sebab ada sesosok bayi tergeletak di tanah di depan pinggir gerbang rumah H. Dadang.

Saat ditemukan, bayi tengah menangis dengan tangan meronta-ronta.

Melihat rekaman video penemuannya, diduga bayi mengalami hipotermia sehingga beberapa bagian badannya ada warna biru.

Baca Juga: Apakah Honorer dan Perangkat Desa Peroleh THR dan Gaji ke-13? Ini Penjelasan Pemerintah

“Bayi telah ditagani oleh para petugas Puskesmas Cibatu, di antaranya pemberian nutrisi”, ungkap Kapolsek Cibatu.

Ditambahkannya, bayi tersebut memiliki berat badan 3 kg, dan panjang 50 cm.

Recananya bayi akan dibawa ke Bandung untuk menjalani observasi medis.***

Halaman:

Editor: Lana Filana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah