Makhluk Gaib Incar Korban Ternyata di Pesisir Pantai, Bukan di Tengah Laut

- 24 September 2023, 13:04 WIB
Pantai dan laut menjadi salah satu tempat wisata paling favorit untuk dikunjungi. Padahal, di tempat wisata tersebut tidak angker tetapi ada saja wisatawan yang menjadi korban.
Pantai dan laut menjadi salah satu tempat wisata paling favorit untuk dikunjungi. Padahal, di tempat wisata tersebut tidak angker tetapi ada saja wisatawan yang menjadi korban. /pikiran-rakyat.com/

HaiBandung - Pantai dan laut menjadi salah satu tempat wisata paling favorit untuk dikunjungi. Padahal, di tempat wisata tersebut tidak angker tetapi ada saja wisatawan yang menjadi korban.

Saking seringnya wisatawan yang menjadi korban meninggal di pantai dan laut, kemudian muncul penafsiran lokasi tersebut dikategorikan sebagai tempat angker.

Anggapan pantai dan laut dikategorikan sebagai tempat angker sering menelan korban dibantah praktisi spiritual, Adhe Gede. Harus dilihat dulu kronologi kejadiannya.

Baca Juga: Persib Bandung Hanya Menang Tipis dari Bhayangkara FC, Bojan Hodak Beberkan Penyebabnya

"Kalau alasannya seseorang tidak bisa berenang kemudian celaka karena tenggelam di laut, jangan makhluk gaib dijadikan penyebabnya," katanya.

Dalam hal ini, Adhe Gede memberi gambaran teknik makhluk gaib mcelakai orang di laut.

Makhluk gaib pengganggu umumnya tidak berada di tempat terbuka, tapi di lokasi yang tidak terkena terik matahari.

Baca Juga: Wajib Tahu, Begini Ciri Umat Nabi, Kata Ustadz Adi Hidayat

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara

Sumber: apihdudih.blogspot.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x