Mobil Pemadam Kebakaran Tidak Leluasa Lagi dalam Lalu Lintas, Ini Urutan Prioritas di Jalan

- 22 April 2023, 20:09 WIB
Mobil pemadam kebakaran.
Mobil pemadam kebakaran. /

 

HaiBandung - Kondisi lalu lintas yang semakin padat berdampak pada operasional mobil pemadam kebakaran.

Kendati dalam operasionalnya membunyikan sirine, mobil pemadam kebakaran tidak leluasa bergerak karena kondisi lalu lintas tidak memungkinkan.

Kabid Gakperunda Dinas Kebakaran Kota Cirebon, Henry Napitupulu mengatakan, mobil pemadam kebakaran tidak leluasa bergerak selain lalu lintas padat, seringkali ulah dari pengguna jalan lainnya.

Baca Juga: Marc Marquez Balapan di MotoGP Spanyol 2023, Bergantung Hasil Pemeriksaan

Seharusnya, pengemudi kendaraan bermotor begitu mendengar bunyi suara sirine langsung berusaha mengurangi kecepatan kendaraannya seraya menepi.

Pada dasarnya, kata Henry. sikap pengemudi lebih dikarenakan untuk menghindari kemungkinan buruk seperti tersenggol ataupun terseruduk kendaraan yang meminta jalan.

“Terlepas dari hal tersebut, keputusan memberi jalan bagi mobil pemadam kebakaran adalah sikap terpuji karena peraturan mengamanatkan demikian,” katanya.

Baca Juga: Suasana Malam Jelang Idul Fitri 2023 di Kota Bandung Meriah dan Tertib, Sayang Pemudik Tak Menikmatinya

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah