Niat Salat Idufitri Lengkap, Hapalkan untuk Sabtu Besok biar Ibadahnya Afdol

21 April 2023, 10:03 WIB
Ilustrasi solat Idulfitri /Humas Bandung/

HAIBANDUNG - Berikut ini akan dibagikan niat salat Idulfitri yang akan dilaksakan Sabtu 22 April 2023.

Seperti diketahui, sebagian umat Islam Jumat 21 April 2023 hari ini, sudah ada yang melaksanakan salat Idulfitri.

Baca Juga: Menutup Ramadhan 1444 Hijriah, Tokoh Ini Bagi-Bagi Ratusan Paket Takjil di Subang

Namun sebagian lagi, mengikuti keputusan Pemerintah, baru melaksanakan salat Idulfitri Sabtu besok.

Nah bagi yang baru melaksanakan salat Idulfitri besok, berikut ini dibagikan niat salatnya, lengkap, untuk imam dan makmun.

Adapun niatnya adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Wajib Tahu, Ini 5 Poin Penting dari Aa Gym Soal Perbedaan Idul Fitri 1444 H

 

1. Niat Salat Idulfitri untuk Imam

أُصَلِّي سُنَّةَ لِعِيدِ الْفِطْرِ رَكْعَتَيْنِ إِمَامًا لِلَّهِ تَعَالَى

Ushallii sunnatan li 'idil fitri rak'ataini imaaman/makmuuman lillaahi ta'aalaa

Artinya: Aku berniat mengerjakan salat sunnah Idulfitri sebanyak dua raka'at sebagai imam karena Allah Ta'ala.

Baca Juga: Tahun Ini Indonesia Rayakan Dua Kali Idul Fitri, Plh Walikota Bandung: Junjung Tinggi Toleransi

2. Niat Salat Idulfitri untuk Makmum

أُصَلِّي سُنَّةَ لِعِيدِ الْفِطْرِ رَكْعَتَيْنِ مَأْمُوْمًا لِلَّهِ تَعَالَ

Ushallii sunnatan li 'idil fitri rak'ataini makmuuman lillaahi ta'aalaa

Artinya: Aku berniat mengerjakan salat sunnah Idul Fitri sebanyak dua rakaat sebagai makmum karena Allah Ta'ala.

Baca Juga: Exit Tol KM 149 Gedebage Dibuka, Insya Allah Arus Mudik dan Balik Lebaran 2023 Lancar

Salat Idulfitri lazimnya dilaksanakan sebanyak dua rakaat.

Sebelum membaca amalan seperti solat biasa, salat Idulfitri diawali dengan takbir sebanyak tujuh kali di rakaat pertama dan lima kali pada rakaat kedua. ***

Editor: Lana Filana

Tags

Terkini

Terpopuler