Soal Hubungan Intim, 4 Kebiasaan Ini Merusak Sperma

- 24 Juni 2023, 19:17 WIB
Ilustrasi hubungan intim suami istri: sperma.
Ilustrasi hubungan intim suami istri: sperma. /pixabay.com/

HaiBandung - Kesehatan sperma sangat dibutuhkan dalam hubungan intim pasangan suami istri (pasutri).

Apalagi jika, dalam hubungan intim, pasutri mendambakan momongan.

Karena itu, kesehatan sperma menjadi sangat penting dalam hubungan intim pasutri.

Dikutip Hai Bandung dari TikTok Tips Sehat Pria, Sabtu 24 Juni 2023, ada empat kebiasaan buruk yang bisa merusak sperma.

Baca Juga: Kawasan PKL Sultan Agung Kota Bandung Naik Kelas: Jadi Incaran Wisatawan

1. Gemar minum soda.

Meminum atau memakan terlalu banyak gula dapat resistensi insulin yang menyebabkan sel tidak bisa mengambil glukosa dari darah dan mengubahnya menjadi energi.

Hal tersebut bisa menyebabkan inflamasi, sehingga gerakan sperma menjadi lambat.

2. Konsumsi alkohol.

Halaman:

Editor: Rakhmat Margajaya

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x