KUR Bank BRI Online, Ajukan Pinjaman dari Rumah, Berikut Ini Syarat dan Langkah-langkahnya

- 6 Februari 2024, 16:45 WIB
Ilustrasi pengajuan pinjaman KUR Bank BRI secara online
Ilustrasi pengajuan pinjaman KUR Bank BRI secara online /Antara/Mohammad Ayudha/

HaiBandung - Pinjaman KUR Bank BRI paling banyak diminati oleh para pengusaha kecil untuk modal kerja. Ini karena Bank BRI mampu hadir memberikan layanan di hampir setiap kecamatan di Indonesia.

Dan kini pengajuan pinjaman KUR Bank BRI lebih mudah lagi sebab bisa dilakukan secara online.

Dengan cara ini, calon peminjam KUR Bank BRI tak usah lagi pergi ke kantor Bank BRI sebab tahapan pengisian persyaratan administrasi dilakukan dari rumah hanya dengan HP.

Peminjam KUR Bank BRI, berangkat ke kantor BRI apabila pengajuan pinjaman dinyatakan disetujui.

Berikut ini syarat dan langkah mengajukan pinjaman KUR Bank BRI secara online.

Ketentuan

Baca Juga: BLT Pekerja 2024 Cair Maret Rp600.000, Berikut Ini 6 Kriteria untuk Jadi Penerima Manfaat

- Warga Negara Indonesia (WNI)

- Usaha Minimal 6 Bulan Berjalan

- Belum Pernah Menerima Kredit Investasi/Modal Kerja Komersial

Halaman:

Editor: Lana Filana

Sumber: bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah