Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman Tidak Bertahan Lama Berkarier di Eropa, Pilih Main di BRI Liga 1

31 Januari 2023, 12:49 WIB
Pemain sepakbola Indonesia Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman ternyata tidak bertahan lama berkarier di Eropa. Keduanya memilih berkarier di BRI Liga 1./youtube.com /

HaiBandung - Pemain sepakbola Indonesia Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman ternyata tidak bertahan lama berkarier di Eropa.

Padahal, bagi Egy Maulana Vikri yang meninggalkan Indonesia sejak 2018 dan Witan Sulaeman tahun 2019, sudah menjadi cita-citanya bermain di klub di Eropa.

Namun ternyata persaingan Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman dengan pemain lain di klub di Eropa untuk mendapat menit bermain sangat ketat.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Hari Ini Selasa 31 Januari 2023, Soal Pekerjaan? Dengar Nasihat Pasangan Anda!

Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaiman tentu saja bermain di klub di Eropa bertujuan mengembangkan karier.

Akan tetapi, keberadaan Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman di Eropa lebih sering duduk di bangku cadangan.

Karena itu, tidak heran Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman lebih memilih pulang ke Indonesia.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Hari Ini Selasa 31 Januari 2023, Anda akan Menertawakan Diri Sendiri

Egy Maulana Vikri selama di Eropa sempat bermain untuk Lechia Gdansk di Polandia.

Kemudian, Egy Maulana Vikri membela dua klub Slovakia yakni Senica dan ViOn Slate Moravke.

Sebenarnya, Egy Maulana Vikri di Eropa banyak mendapat menit bermain. Egy Maulana Vikri yang merupakan pemain jebolan SKO Ragunan, bermain 59 kali sejak 2018 hingga 2022.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Hari Ini Selasa 31 Januari 2023, Jangan Harap Banyak dari Mereka

Egy Maulana Vikri kemudian pada Senin 30 Januari 2023 memilih pulang ke Indonesia.

Adalah klub Liga 1 Dewa United yang menjadi pilihannya untuk bermain di putaran kedua.

Sehari kemudian hal yang sama ditempuh Witan Sulaeman untuk bergabung dengan Persija Jakarta.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari Selasa 31 Januari 2023, Segera Cari Perubahan!

Hanya saja, Witan Sulaeman kembali ke Indonesia masih berstatus sebagai pemain AS Trencin.

Witan Sulaeman berkarier di Eropa di Serbia di klub Radnik Surdulica.

Selama di Radnik Surdulica bermain lima kali di Liga Serbia. Kemudian dilepas ke Lechia Gdansk di Polandia.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini Selasa 31 Januari 2023, Biarkan Si Dia Curhat kepada Anda

Witan Sulaeman bermain empat kali untuk tim B Lechia Gdansk.

Dari Lechia Gdansk, Witan Sulaeman direkrut Senica di Slovakia.

Selama di Senica, Witan Sulaeman ternyata mulai banyak mendapat menit bermain, yakni 12 kali main dan sempat mencetak empat gol.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini Selasa 31 Januari 2023, Jangan Ambigu, Komunikasikan Keinginan Anda kepada Si Dia

Menjalami satu musim di Senica, Witan Sulaeman pindah lagi ke AS Trencin dan menit bermainnya meningkat lagi menjadi 17 kali dan mecetak 5 gol.

Namun, kini Witan Sulaeman memutuskan kembali ke Indonesia untuk berhabung dengan Persija Jakarta.

“Witan Sulaeman menjadi rekrutan keempat Thomas Doll di putaran kedua, tulis situs Persija.***

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn Hari Ini Selasa 31 Januari 2023, Anda Siap Jadi Vegan!

Editor: Dudih Yudiswara

Sumber: Beragam Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler