Viral, Anak Perempuan 15 Tahun di Magelang Diduga Mencuri Mepeda Motor, Terungkap Biang Keroknya

- 14 April 2023, 19:52 WIB
Kapolres Magelang Kota AKBP Yolanda Evalyn Sebayang.
Kapolres Magelang Kota AKBP Yolanda Evalyn Sebayang. /

Ia mengatakan bahwa pada tanggal 12 April 2023 Polsek Bandongan mendapatkan laporan adanya pencurian sepeda motor. 

Setelah polisi mengklarfifikasi berita yang viral di media sosial, ternyata ditemukan seorang anak perempuan terkait kasus tersebut.

Baca Juga: Kasihan, Putri Sulung Ferdy Sambo Alami Gangguan Jiwa karena Ortu Divonis Hukuman Mati, Benarkah?

"Ini adalah anak perempuan yang masih berusia 15 tahun. Kejadian kehilangan sepeda motor terjadi di Dusun Kwancen, Bandongan," katanya.

Menurut dia, anak tersebut bukan berniat untuk mencuri.

"Jadi, anak ini kebetulan minum pil koplo sehingga dalam pengaruh minum obat. Pada saat pengaruh minum obat itu, dia berkeinginan untuk menaiki sepeda motor," katanya.

Baca Juga: Pasukan TNI Dilaporkan Menyerang Serawak, 2.000 Tentara Malaysia Terkapar, Simak Tayangannya

Kebetulan ada sebuah kendaraan yang berada di parkiran yang tidak ada kuncinya.

Namun, pada saat distarter sepeda motor tersebut menyala, kemudian anak ini berkeliling sampai ke Kota Magelang, ke Rindam.

Ia menyampaikan kurang lebih berkeliling sekitar 2 jam, kemudian kembali ke tempat yang sama, lalu memakirkan sepeda motor itu lagi.

Halaman:

Editor: Dudih Yudiswara

Sumber: antaranews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah