Kota Bandung Gelar HANI Run 2023, Ema Ajak Masyarakat Hidup Sehat Tanpa Narkotika

- 8 Juli 2023, 14:41 WIB
Pada HANI Run 2023, Pelaksana Harian Walikota Bandung ajak masyarakat hidup sehat tanpa narkotika.
Pada HANI Run 2023, Pelaksana Harian Walikota Bandung ajak masyarakat hidup sehat tanpa narkotika. /bandung.go.id/

Baca Juga: Momen Indah di Pendopo Kota Bandung: Gala Dinner Pasis dari Negara-Negara Sahabat

"Kegiatan ini adalah bentuk kolaborasi antara BNN Kota Bandung, Pemerintah Kota Bandung, isnstansi swasta, dunia usaha, dan juga dari lingkungan masyarakat dengan mempertimbangkan gaya hidup yang sehat dan sederhana," katanya.

Arief mengajak masyarakat Kota Bandung untuk membiasakan diri bergerak secara aktif, dan mempertahankan kebiasaan hidup sehat dengan berolahraga, kesehatan jantung akan terjaga, imun tubuh akan meningkat. 

"Selain itu, berolahraga juga meredakan stres dan memperbaiki mood otot seluruh tubuh akan mengencang. Tentunya membawa pada pergaulan yang sehat agar terhindar dari bahaya penyalahgunaan narkoba," ujar Arief. ***

Halaman:

Editor: Rakhmat Margajaya

Sumber: bandung.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah